top of page
Kegiatan


Lokakarya Peningkatan Kapasitas Karang Taruna Bojonegoro
Selaras dengan semangat pemerintah untuk membangun sumber daya manusia Indonesia yang unggul, ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) berkolaborasi dengan mitranya Ademos melaksanakan Lokakarya Peningkatan Kapasitas Karang Taruna pada tanggal 22 sampai 24 November 2019 di Kota Batu Jawa Timur. Sasaran kegiatan ini adalah pemuda yang tergabung dalam Karang Taruna dari 13 desa dan 3 kecamatan di […]
Ademos Indonesia
28 Nov 20191 menit membaca


Ademos dampingi Balong Pamerkan Kerajinan Keramik
Ademos– Festival wisata edukasi keramik di Desa Balong, Kecamatan Jepon (16/10) berjalan meriah. Festival bertema Mbolang ning Balong ini, banyak menarik perhatian. Terbukti di lokasi festival antusiasme peserta fastival sangat besar. Kegiatan, yang dilakukan oleh Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Desa Balong, didukung oleh ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) dan SKK Migas yang difasilitasi oleh Lembaga Ademos […]
Ademos Indonesia
17 Okt 20192 menit membaca
Pelatihan Webdesa Se-Kecamatan Tambakrejo ditempatkan di Panggonan Sinau Bareng Ademos
Dolokgede, 19/03 (Ademos) – Agenda Pelatihan Workshop Webdesa telah sampai di Kecamatan Tambakrejo. Ademos Indonesia berkesempatan menjadi tuan rumah Sinau Bareng pelatihan tersebut. Diikuti oleh seluruh Desa Se-Kecamatan Tambakrejo, sekitar 30 peserta administrator Webdes masing-masing desa, staf dan narasumber dari Dinas Kominfo Bojonegoro serta kader Sinau Bareng Ademos. “Terimakasih atas kepercayaan dari Dinas Kominfo yang […]
Ademos Indonesia
20 Mar 20181 menit membaca
ExxonMobil Membangun Sinergi Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pemanfaatan Sistem Informasi Desa
Bojonegoro, (Ademos) – Bertempat di Gedung PIB (Pusat Inkubasi Bisnis) Desa Ringin Tunggal Kecamatan Gayam Kab. Bojonegoro telah diadakan Program Peningkatan Sinergitas dan Efektivitas Program Pengembangan Masyarakat melalui Sistem Informasi Desa oleh ExxonMobil dan Ademos Indonesia ditunjuk sebagai Panitia Kegiatan. Acara yang dilaksanakan selama 2 hari tersebut menghadirkan Narasumber dari LPTP Surakarta, anatara lain Bonar […]
Ademos Indonesia
12 Feb 20181 menit membaca
Sinau Bareng Ta’mir Masjid Mengoptimalkan Peran Masjid Dalam Pemberdayaan Jamaah
Bojonegoro, (Ademos) – Bertempat di Panggonan Sinau Ademos Indonesia Desa Dolokgede Kecamatan Tambakrejo Kabupaten Bojonegoro telah terselenggara Sinau Bareng Ta’mir Masjid Se Kecamatan Tambakrejo wilayah Barat dalam “MengoptimalkanPeran Masjid Dalam Pemberdayaan Jamaah”, Sabtu, 03/02/2018 . Sekitar pukul 09.30 WIB acara tersebut dimulai dengan menghadirkan narasumber H. Abdulloh Hafidz, M.Ag., M.HI selaku Ketua Cabang LTM (Lembaga […]
Ademos Indonesia
5 Feb 20181 menit membaca
Membangun Inovasi dan Membranding Desa dengan Blogging Bersama Kak Didik
Bojonegoro, (Ademos) – Bertempat di Panggonan Sianu Ademos Indonesia Desa Dolokgede Kecamatan Tambakrejo Kabupaten Bojonegoro telah terselenggara Sinau Bareng Membangun Inovasi dan Membranding Desa Melalui Aktivitas Blogging. Dihadiri oleh perwakilan Karang Taruna Desa se-kecamatan Ngambon, Tambakrejo, Purwosari dan Ngasem, Pegiat IT Desa, Owner Ndahneo Sablon dan Perangkat Desa yang menjadi administrator Webdesa . Sekitar pukul […]
Ademos Indonesia
20 Jan 20181 menit membaca
Yuk, Ikut Sinau Bareng Kak Didik di Panggon Sinau Bareng Ademos !
Bojonegoro, (Ademos) – Dalam rangka menambah pengetahuan dan wawasan mengenai dunia blogging kepada desa binaan, Asosiasi untuk Demokrasi dan Kesejahteraan Sosial (Ademos) bermaksud untuk menggelar acara Sinau Bareng tentang dunia blogging yang akan dilaksanakan pada hari Jum’at tanggal 19 Januari 2018 mendatang di Panggon Sinau Bareng Ademos Desa Dolokgede Kecamatan Tambakrejo Kabupaten Bojonegoro. “Sinau Bareng […]
Ademos Indonesia
12 Jan 20181 menit membaca
Industri Batik Bojonegoro Merambah Produk Tas Batik khas Bojonegoro
Bojonegoro, (Ademos) – Dolokgede, 12/12/2017, Industri kreatif diBojonegoro semakin menggeliat, tak terkecuali Batik Bojonegoro. Selain berinovasi dengan motif yang semakin beragam, perajin batik di bojonegoro mulai mengembangkan produk turunannya, yakni tas batik Bojonegoro. Sejak tanggal 06 Desember kemarin, 5 Desa perajin batik binaan ademos , antaranya Dolokgede, Kalisumber (kecamatan Tambakrejo), Pelem, Kaliombo (kecamatan Purwosari), dan […]
Ademos Indonesia
16 Des 20171 menit membaca
Sofyan Plt Sekdes Pejambon Bojonegoro Menjadi Tua Bukan Hambatan Membangun Sistem Informasi Desa
Bojonegoro, (Ademos) – Menjadi Tua bukanlah hal yang menghambat seseorang untuk terus berkarya. Sofyan, Plt. Sekdes Pejambon Bojonegoro yang kemarin Jumat, 01/12/2017 memberikan ilmunya kepada peserta sinau bareng ademos. Bertempat di Panggonan Sinau Bareng desa Dolokgede kec. Tambakrejo kab. Bojonegoro, Pak Sofyan yang sekaligus Ketua Paguyuban Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) SeBojonegoro ini menyampaikan beberapa hal […]
Ademos Indonesia
5 Des 20171 menit membaca
Ademos Dampingi Pengrajin Batik Kunjungi Pengrajin Tas Kulit di Bantul Program Pertamina Berdikari
Bojonegoro, (Ademos) – Kamis, 30/11/2017 sekitar 25 Pengrajin Batik binaan ademos lewat Pertamina Berdikari (PEPC) melakukan kunjungan ke APIKRI Yogyakarta. Yang mana APIKRI adalah lembaga yang menaungi pengrajin yang ada di Yogyakarta melalui program kemitraan. Bertempat di Kantor APIKRI daerah Bantul Bu Ati memandu Para Pengrajin mengenal jauh apa itu APIKRI, apa saja hasil karya […]
Ademos Indonesia
5 Des 20172 menit membaca
PEPC Gandeng Pengrajin Batik Binaan Ademos Kembangkan Souvenir Batik Bojonegoro
Bojonegoro, (Ademos) – Proses pengembangan industri Batik Bojonegoro tidak sampai pada produk kain batik saja. Pertamina EP Cepu (PEPC) lewat program Pertamina Berdikari melakukan sosialisasi dan Koordinasi Program Pelatihan Pengembangan Inovasi dan Kreatifitas Souvenir dari Batik Bojonegoro. Dengan menggandeng Pengrajin Batik Binaan Ademos diharapkan tercapainya tujuan untuk mengembangkan dan berinovasi mengolah karya batik menjadi beberapa […]
Ademos Indonesia
29 Nov 20171 menit membaca
Disbudpar Bojonegoro Gandeng Ademos dalam Bojonegoro Fashion and Art Award 2017
Bojonegoro, (Ademos) – Masih dalam peringatan Hari Jadi Bojonegoro ke-340, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Bojonegoro menggelar Bojonegoro Fashion & Art Award 2017. Disbudpar Bojonegoro juga menjalin kerjasama dan dukungan dengan sejumlah perusahaan dan lembaga yang ada di Bojonegoro, salah satunya Ademos yang mana terdapat beberapa Kader Sinau Binaan Ademos yang mengikuti acara tersebut. Antara […]
Ademos Indonesia
29 Nov 20171 menit membaca
Jalin Silaturrahmi Tasyakuran Panggonan Sinau Bareng Ademos
Bojonegoro, (Ademos) – Silaturrahmi dan bersinergi dengan warga masyarakat sekitar merupakan jembatan berkomunikasi untuk melaksanakan tujuan bersama, berkarya dan sinau bareng mewujudkan rasa sosial berdemokrasi akan tumbuh dengan baik. Meskipun kita dalam zaman modern yang mana dikatakan sebagai zaman Millenial namun kita tetap menjunjung adat istiadat sebagai kultur budaya desa dan jati diri bangsa Indonesia. […]
Ademos Indonesia
15 Nov 20171 menit membaca
Kontribusi Pelaku UMKM dalam Festival Banyu Urip 2017
Bojonegoro, (Ademos) – Agenda Gelaran Festival Banyu Urip 2017 yang diselenggarakan di Lapangan Desa Gayam Kec. Gayam Kab. Bojonegoro oleh Forum Pengurus Karang Taruna (FPKT) Kecamatan Gayam, Bojonegoro, Jawa Timur. FBU 2017 yang didukung penuh Operator Lapangan Banyuurip, Blok Cepu, ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) ini resmi dibuka oleh Ibu Wakil Bupati Bojonegoro, Hj Aminarti Setyo Hartono […]
Ademos Indonesia
13 Nov 20172 menit membaca
Pembukaan Sinau Bareng Bangun Desa Di Kecamatan Tambakrejo
Bojonegoro, 12 Maret 2017. Ademos dan IRE bekerjasama menggelar Sinau Bareng terkait Bangun Desa sesuai Undang Undang Desa. Pembukaan Sinau Bareng Bangun Desa dilaksanakan di Balai Desa Dolokgede, pada 12 Maret, pukul 09.00 – 12.00 WIB, yang diikuti oleh enam Pemerintahan Desa. Antaranya Desa Dolokgede, Desa Mulyorejo, Desa Sendangrejo, Desa Kacangan, Desa Turi, dan Desa […]
Ademos Indonesia
14 Mar 20172 menit membaca
“Dari Salak Kami Bergerak Dari Wedi Kami Berinovasi” Sosialisasi Program Pemberdayaan Karang Taruna 2017 di Desa Wedi Kecamatan Kapas
Bojonegoro (09 Februari 2017). Dalam upaya menindaklanjuti Sinergitas Multi Stakeholder Program Pemberdayaan Karang Taruna dan Obvitas tahun 2017, Ademos beserta Exxon Mobil Cepu Limited (EMCL) melakukan kegiatan sosialisasi dengan desa-desa terkait, diantaranya Karang taruna Mekar Sari yang terletak di Desa Wedi Kecamatan Kapas Kabupaten Bojonegoro. Ademos yang diwakili oleh Shodiqurrosyad memaparkan kegiatan pemberdayaan selama 5 […]
Ademos Indonesia
10 Feb 20172 menit membaca
Mensejahterakan Masyarakat Dengan Sinau Bareng
Sinau Bareng merupakan salah satu kebijakan lembaga dalam mewujudkan visi misi yang telah ditetapkan. Semangat ini terus dikembangkan agar masyarakat dapat bersikap demokratis dan meraih kesejahteranya, baik secara sosial, ekonomi, dan lain sebagainya. Seperti yang sedang dilakukan oleh rombongan dari Kabupaten Tuban dan Kabupaten Blora saat ini di desa binaan Ademos, Desa Dolokgede. Mereka sedang […]
Ademos Indonesia
18 Apr 20161 menit membaca
Ademos Kirim Tiga Wanita Tangguh Ke Forum Wanita Berskala Internasional
Memberdayakan dan mengembangkan potensi wanita di era digital memiliki tantangan tersendiri. Meski begitu, ada banyak peluang emas yang bisa diambil para wanita untuk berkembang dan meraih kesuksesannya. Maka dari itulah, Ademos mengirim 3 (tiga) wanita tangguh, Ifa Jumrotun Naimah, ketua Pusat Inkubasi Bisnis (PIB) Bojonegoro, Rofiah Nur Aidah, guru Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Desa […]
Ademos Indonesia
15 Apr 20162 menit membaca
TEMUI BAPPEDA, ADEMOS SAMPAIKAN UPAYANYA MENGENALKAN INDUSTRI KREATIF BOJONEGORO
Sebagai wujud komitmen untuk membangun Bojonego, Ademos meghadap ke Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Bojonegoro pada senin, (07/03/2016). Ditemui oleh Kepala Bidang Ekonomi, Bappeda Bojonegoro, Eryan Dwi Fatmawati, Ademos yang dalam hal ini diwakili oleh Moh. Kundori, Ahmad Shodiqin, Muhajir dan A. Shodiqurrosyad, menyampaikan bahwa Ademos memiliki komitmen untuk memajukan Bojonegoro dengan industri kreatif. […]
Ademos Indonesia
8 Mar 20161 menit membaca
ADEMOS-EMCL SEPAKATI DESAIN PROGRAM PEMBERDAYAAN KARANG TARUNA
Setelah melalui beberapa tahapan, desain progam pemberdayaan karang taruna di
Ademos Indonesia
5 Mar 20162 menit membaca
bottom of page